Saturday, June 13, 2015

Ralli paling gila di muka Bumi

https://youtu.be/mIRroW0dpJA

Inilah tempat terakhir di muka Bumi antara Manusia dàn mesin berpacu melawan ganasnya medan dan cuaca demi sebuah kemenangan.

Bakat dan keahlian mengemudi tidak menjamin 100% berhasil, namun sedikit kegilaan dan nyali yang besar mungkin bisa memenangkan lomba tergila ini.

Menempuh ribuan kilometer mulai dari jalan beraspal, berkerikil bebatuan, padang pasir, pegunungan, dataran danau garam dan pesisir pantai yang indah dan berdurasi selama empat belas hari siang dan malam. Menelan beberapa korban hingga tewas. Di tempat inilah sebuah mesin ciptaan Manusia itu dicoba ketahanannya tanpa batas. 

Reli Dakar yang dulu dikenal dengan nama Paris-Dakar adalah balapan tahunan yang dilaksanakan oleh Amaury Sport Organisation. Balapan ini terbuka untuk amatiran dan profesional. Amatiran biasanya sekitar 80 persen dari partisipan. Reli Dakar 2008 dibatalkan pada tanggal 4 Januari 2008 karena ketakutan akan serangan serius. Hal ini telah menyebabkan akibat serius terhadap masa depan reli. Beberapa media di Afrika menyebut pembatalan ini sebagai "kalimat kematian" untuk reli ini. Chili dan Argentina, di Amerika Selatan, menawarkan wilayah mereka menjadi tuan rumah, dan juga Republik Ceko, atau Hungaria di Eropa Tengah.


Pemenang rally dari waktu ke waktu kategori mobil sebagai berikut:

1979: Alain Genestier (Land Rover)

1980: Freddy Kotulinsky (Volkswagen)

1981: Rene Metge (Ranger Rover)

1982: Claude Marreau(Renault)

1983: Jacky Ickx (Mercedes)

1984: Rene Metge (Porsche)

1985: Patrick Zaniroli (Mitsubishi)

1986: Rene Metge (Porsche)

1987: Ari Vatanen (Peugeot)

1988: Juha Kankkunen (Peugeot)

1989: Ari Vatanen (Peugeot)

1990: Ari Vatanen (Peugeot)

1991: Ari Vatanen (Citroen)

1992: Hubert Auriol (Mitsubishi)

1993: Bruno Saby (Mitsubishi)

1994: Pierre Lartigue (Citroen)

1995: Pierre Lartigue (Citroen)

1996: Pierre Lartigue (Citroen)

1997: Kenjiro Shinozuka (Mitsubishi)

1998: Jean-Pierre Fontenay (Mitsubishi)

1999: Jean-Louis Schlesser (Schlesser Renault)

2000: Jean-Louis Schlesser (Schlesser Renault)

2001: Jutta Kleinschmidt (Mitsubishi)

2002: Hiroshi Masuoka (Mitsubishi)

2003: Hiroshi Masuoka (Mitsubishi)

2004: Stephane Peterhansel (Mitsubishi)

2005: Stephane Peterhansel (Mitsubishi)

2006: Luc Alphand (Mitsubishi)

2007: Stephane Peterhansel (Mitsubishi)

2008 (dibatalkan karena alasan keamanan)

2009: Giniel De Villiers (Volkswagen)

2010: Carlos Sainz (Volkswagen/Kelas T1, T2), Vladimir Chagin (Kamaz/Kelas T4, T5)

Juara kelas motor:

1979: Cyril Neveu (Yamaha)

1980: Cyril Neveu (Yamaha)

1981: Hubert Auriol (BMW)

1982: Cyril Neveu (Honda)

1983: Hubert Auriol (BMW)

1984: Gaston Rahier (BMW)

1985: Gaston Rahier (BMW)

1986: Cyril Neveu (Honda)

1987: Cyril Neveu (Honda)

1988: Edi Orioli (Honda)

1989: Gilles Lalay (Honda)

1990: Edi Orioli (Cagiva)

1991: Stephane Peterhansel (Yamaha)

1992: Stephane Peterhansel (Yamaha)

1993: Stephane Peterhansel (Yamaha)

1994: Edi Orioli (Cagiva)

1995: Stephane Peterhansel (Yamaha)

1996: Edi Orioli (Yamaha)

1997: Stephane Peterhansel (Yamaha)

1998: Stephane Peterhansel (Yamaha)

1999: Richard Sainct (BMW)

2000: Richard Sainct (BMW)

2001: Fabrizio Meoni (KTM)

2002: Fabrizio Meoni (KTM)

2003: Richard Sainct (KTM)

2004: Nani Roma (KTM)

2005: Cyril Despres (KTM)

2006: Marc Coma (KTM)

2007: Cyril Despres (KTM)

2008: (dibatalkan karena alasan keamanan)

2009: Marc Coma (KTM)

2010: Marc Coma (KTM/Motor), Josef Macháček (Yamaha/Quad, ATV)


Dibutuhkan ketahanan fisik dan mental yang baik dan sanggup menerima resiko terberat mengingat jarak tempuh, lokasi yang luas tanpa rambu-rambu dan kecepatan tinggi sanggup membuat driver dan co-driver mengalami kecelakaan yang fatal baik karena segi dari kesalahan Manusia, mesin dan alam. Selain itu konstruksi kendaraan dan teknologi yang diterapkan harus menunjang. 



No comments:

Post a Comment